Minggu, 05 Desember 2010

Home » » Indramayu Kembali Banjir Akibat Laut Pasang

Indramayu Kembali Banjir Akibat Laut Pasang

Indramayu - Ratusan rumah nelayan di Kecamatan Kandanghaur, Kabupaten Indramayu, Jawa Barat, kembali terendam banjir akibat laut pasang (rob).

Banjir rob yang terjadi bersamaan dengan datangnya musim barat.

Sehingga menyebabkan gelombang laut naik ke daratan. Ketinggian air berkisar antara 50 hingga 70 centimeter.

Sebenarnya, banjir rob sudah menjadi langganan bagi warga Desa Eretankulon.

Tanda-tanda air laut masuk ke daratan pun, sudah diketahui warga sejak Ahad siang. Maka dari itu, mereka tidak mengungsi dan tetap di rumah masing-masing. Selain merendam Desa Eretankulon, banjir rob juga melanda permukiman dan tambak milik warga di sepanjang pantai utara Indramayu.

Sumber
Silahkan Bagikan Artikel Ini :

Posting Komentar